6 Jebolan La Masia Barcelona Layu Sebelum Berkembang
Sistem pembibitan dan metode latihan di La Masia disebut-sebut salah satu yang terbaik di Eropa, selain Ajax Amsterdam. La Masia juga dilatih oleh pelatih-pelatih hebat yang punya akar kuat dengan Barcelona. Kebanyakan dari mereka memang mantan pemain klub asal Katalunya ini.
Namun, ada juga pemain-pemain muda yang sempat bersinar di La Masia, namun akhirnya tenggelam begitu saja. Sebabnya tentu beragam. Berikut enam bintang La Masia, yang gagal menemukan sinarnya saat masuk ke tim Barcelona senior, alias layu sebelum berkembang, dikutip dari sport.es.
Sumber: http://bola.liputan6.com/read/2443716/6-jebolan-la-masia-barcelona-layu-sebelum-berkembang
0 komentar:
Posting Komentar